BAZNAS Kota Pekanbaru Salurkan Paket Bantuan untuk Penanganan Stunting di Kecamatan Bukit Raya
Bantuan Stunting Kepada Masyarakat di Kecamatan Bukit Raya
09-05-2023 | Penulis: Syahfira CL

Pada hari Selasa 09 Mei 2023, BAZNAS Kota Pekanbaru menyalurkan bantuan paket makanan tambahan dan susu pertumbuhan anak untuk mencegah stunting di Kecamatan Bukit Raya, Kota Pekanbaru.
Stunting merupakan masalah keterlambatan pertumbuhan yang di sebabkan karena kurangnya gizi kronis yang sering terjadi pada anak-anak.
Gejala Stunting dapat dilihat ketika pertumbuhan tinggi badan anak lebih pendek dari tinggi badan normal yang seharusnya dimiliki oleh anak pada usia yang sama, berat badan yang rendah dibandingkan anak seusianya serta proporsi badan yang normal tapi tampak lebih kecil untuk seusianya.
Program Penyaluran paket stunting yang disalurkan BAZNAS Kota Pekanbaru diharapkan dapat membantu pertumbuhan anak-anak yang mengalami stunting dengan pemberian makanan tambahan beserta susu yang sehat.
Pemerintah kota pekanbaru berkolaborasi dengan berbagai lembaga, termasuk BAZNAS Kota Pekanbaru terus mengupayakan penanganan penurunan angka stunting di Kota Pekanbaru.
Agenda Lainnya
Launcing dan Pelatihan Budidaya Ayam Kampung Program Pekanbaru Makmur Bekerjasama dengan PT. Cakra Duta Hewani
26-09-2023 | Syarifah Rizky
.jpg&w=3840&q=75)
BAZNAS Kota Pekanbaru Berpartisipasi Khitan Massal Gratis 1001 Anak Dhuafa BAZNAS Provinsi Riau
08-08-2023 | Syarifah Rizky

BAZNAS KOTA PEKANBARU SEJAHTERAKAN KELOMPOK USAHA PETANI RUMBAI PESISIR MELALUI PROGRAM PEMBERDAYAAN
09-03-2020 | Admin

BAZNAS Kota Pekanbaru kunjungan ke BAZNAS Pusat Terkait Pengumpulan Zakat
03-07-2024 | Humas BAZNAS Kota Pekanbaru

MENINJAU USAHA KRIPIK KENTANG PEMBERDAYAAN MUSTAHIK BINAAN BAZNAS KOTA PEKANBARU “TETAP BERATAHAN DI TENGAH PANDEMI”
30-04-2020 | Fihar

BAZNAS Kota Pekanbaru Bekerja sama dengan Dinas Sosial Menyalurkan Bantuan Korban Terdampak Banjir di Beberapa Wilayah Kota Pekanbaru
14-09-2023 | Syarifah Rizky

Info Rekening Zakat
Mari tunaikan zakat Anda dengan mentransfer ke rekening zakat.
BAZNAS
